Download contoh rpp Serta Silabus (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah          : SMP Negri 0 mangun harjo
Mata Pelajaran          : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester        : IX/1
Alokasi Waktu          : 6 x 40 ( 3x pertemuan )
Standar Kompetensi : 8.   Mengungkapkan kembali pikiran, perasaan, dan pengalaman
dalam cerita pendek
Kompetensi Dasar    : 8.2.Menulis cerita pendek bertolak dari peristiwa yang pernah dialami

I. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran ini, siswa mampu
- menentukan tema cerita;
- menentukan tokoh dan penokohan;
- menentukan alur dan latar cerita;
- menulis cerita berdasarkan pengalaman sendiri sesuai tema, tokoh, alur, dan latar.
- menggunakan tanda petik dan petik tunggal.

v  Karakter siswa yang diharapkan :          Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
Tanggung jawab ( responsibility )
Berani ( courage )

II. Materi Ajar
- Cerpen yang bertolak dari peristiwa yang dialami

III. Metode Pembelajaran
- Contoh - Latihan
- Tanya jawab - Penugasan

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan pertama, kedua dan ketiga :
A. Kegiatan Awal
    Apersepsi :
- Bertanya jawab tentang pengalaman menulis cerpen
- Bertanya jawab tentang tema cerita yang disukai
    Memotivasi :
- Salah satu siswa diminta menceritakan pengalamannya ketika menulis
   cerpen. Siswa lain menyimak dan menanggapi dengan pertanyaan atau pernyataan.


B. Kegiatan Inti
§ Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
F  mampu bercerita dengan urutan yang baik,suara,lafal, intonasi, gesture dan mimik yang tepat
F  memfasilitasi Peserta didik dapat  menentukan tema cerita;
F  memfasilitasi Peserta didik dapat menentukan tokoh dan penokohan;
F  memfasilitasi Peserta didik dapat menentukan alur dan latar cerita;
F  memfasilitasi Peserta didik dapat menulis cerita berdasarkan pengalaman sendiri sesuai tema, tokoh, alur, dan latar.
F  memfasilitasi Peserta didik dapat menggunakan tanda petik dan petik tunggal.
F  melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
F  menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
F  memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
F  melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran.

§ Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
F  memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
F  Merumuskan tema, tokoh, latar, dan alur cerita. Kemudian, siswa mendiskusikannya dalam diskusi kelas.
F  memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
F  memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
F  memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
F  memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.

§ Konfirmasi
 Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
F  memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
F  memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
F  memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
F  memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
Ø  berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
Ø  membantu menyelesaikan masalah;
Ø  memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
Ø  memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
Ø  memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
F  Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
F  Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Akhir
      Dalam kegiatan penutup, guru:
F  bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
F  melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
F  memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
F  merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.

V. Sumber/Bahan/Alat
- Ide untuk menulis cerpen
- Nara sumber Buku Bahasa Indonesie.

VI. Penilaian
·     Penilaian proses dilaksanakan selama pembelajaran berlangsung
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Penilaian
Instrumen
·  Menentukan bagian-bagian cerita dengan panduan tahap-tahap dalam  alur
·  Menceritakan kembali secara lisan isi cerpen sesuai dengan alur aslinya.

Tes praktik/kinerja
Uji petik kerja
·    Ceritakan kembali isi cerpen sesuai dengan alur aslinya!

Bentuk tes: lisan dan tertulis
No
Aspek Penilaian
Bobot
Nilai
1
Mengidentifikasi tema, tokoh, latar, alur untuk pedoman
menyusun cerpen dengan memerhatikan keaslian ide
dan kreativitas
a. Baik (3)
b. Kurang baik (2)
c. Tidak baik (1)
5

2
Mengembangkan tema, tokoh, latar, dan alur dalam sebuah
cerpen dengan memerhatikan gaya bahasa yang menarik
a. Baik (3)
b. Kurang baik (2)
c. Tidak baik (1)
5

3
Membacakan cerpen dengan memerhatikan lafal, intonasi,
dan ekspresi
a. Menarik (3)
b. Kurang menarik (2)
c. Tidak menarik (1)
5


Keterangan
Skor maksimum 3 (3 × 5) = 45

Perhitungan nilai akhir
Nilai akhir :     Skor yang diperoleh       X   100  
                                    Skor maksimak


Mengetahui,
Kepala ...............……………



   (____________________)
   NIP / NIK : .....................

…..,…………………  2017
Guru Mapel Bhs Indonesia.



     ( Bustomi  Ariyanto)
     NIP / NIK : .................

 

 

 

 

 

SILABUS PEMBELAJARAN


Sekolah                                  : ................................
Mata Pelajaran                     : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester                      :  IX (Sembilan) / 1 (Satu)
Standar Kompetensi : Berbicara
                                     2. Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi dalam bentuk komentar dan laporan

Kompetensi
Dasar
Materi
Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian
Alokasi
Waktu
Sumber
Belajar
Teknik Penilaian
Bentuk
 Instrumen
Contoh
Instrumen
2.1 Mengkritik/ memuji berbagai karya (seni atau produk) dengan bahasa yang lugas dan santun

Cara mengkritik karya dan implementasi- nya
o Mengamati karya seni/produk
o Mendata kekurangan dan keunggulan karya seni/produk
o Mendiskusikan kekurangan dan keunggulan karya seni
o Mengamati pemodelan dalam mengkritik dan memuji karya seni/produk
o Mendiskusikan kelugasan bahasa dan kesantunan pengungkapan yang dilakukan oleh model
o Mengkritik dan memuji karya seni/produk dengan bahasa yang lugas dan santun
·         Mampu menentukan kekurangan dan keunggulan karya
·         Mampu mengkritik dan memuji dengan bahasa yang lugas dan santun

Observasi



Lembar observasi



·  Bahasa yang digunakan untuk mengunkapakn kekurangan karya: lugas, berbelit-belit
·  Bahasa yang digunakan untuk mengungkapan keunggulan karya: lugas, berbelit-belit.
4 X 40’
Karya seni atau produk
Buku teks
v  Karakter siswa yang diharapkan :        Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
Ketulusan ( Honesty )
Peduli ( caring )
Jujur ( fairnes )





2.2 Melaporkan  secara lisan berbagai peristiwa dengan mengguna-kan kalimat yang jelas
Pelaporan berbagai peristiwa
o Mencermati beberapa laporan peristiwa
o Menentukan sistematika laporan peristiwa
o Menentukan peristiwa yang terjadi di sekeliling yang akan dilaporkan
o Menentukan pokok-pokok peristiwa sebagai dasar penyusunan  kerangka laporan
o Menyusun  pokok-pokok peristiwa dalam jalinan sistematika laporan
o Melaporkan secara lisan peristiwa yang  terjadi di lingkungan siswa dengan kalimat yang jelas.

·         Mampu mendata pokok-pokok peristiwa secara rinci
·         Mampu melaporkan bebagai peristiwa dengan kalimat yang jelas

Tes praktik/kinerja
Uji petik
kerja 
·    Laporkanlah peristiwa yang ada di lingkunganmu secara lisan!
6 X 40’
Media cetak
Fenomena alam
v  Karakter siswa yang diharapkan :        Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )







SILABUS PEMBELAJARAN


Sekolah                                  : ................................
Mata Pelajaran                     : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester                      :  IX (Sembilan) / 1 (Satu)
Standar Kompetensi : Membaca
                                    3. Memahami ragam wacana tulis dengan membaca intensif dan membaca memindai


Kompetensi
Dasar
Materi
Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian
Alokasi
Waktu
Sumber
Belajar
Teknik Penilaian
Bentuk
 Instrumen
Contoh
Instrumen
3.1 Membeda-kan antara fakta dan opini dalam teks iklan di surat kabar melalui kegiatan membaca intensif

Cara membedakan  fakta dan opini serta implementasi- nya
o Mengkliping satu iklan yang memuat fakta dan opini
o Mencermati  iklan
o Mendiskusikan fakta dan opini yang ada dalam iklan
o Mendiskusikan pengungkapan yang berupa fakta dan pengungkapan yang berupa opini dalam iklan
o Membedakan fakta dan opini dalam teks iklan
·         Mampu mendata fakta yang ada dalam teks
·         Mampu mendata opini yang ada dalam teks
·          Mampu membedakan fakta dan opini

Penugasan individual/ke-lompok
Pekerjaan rumah (PR)
§ Tulislah pernyataan yang merupakan fakta  dan  opini!
§ Bedakan antara fakta dan  opini dalam suatu teks!
2 X 40’
Media cetak
v  Karakter siswa yang diharapkan :        Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
Tanggung jawab ( responsibility )
Berani ( courage )





3.2 Menemukan informasi yang diperlukan secara cepat dan tepat dari indeks buku melalui kegiatan membaca memindai

Cara menemukan informasi secara cepat dan implementasi- nya
o Membaca sekilas sebuah buku yang berindeks
o Membaca indeks  buku yang dibaca
o Bertanya jawab secara kelompok untuk menemukan kata dalam buku yang dirujuk dalam indeks secara cepat dan tepat
o Menemukan informasi secara cepat dan tepat dari kata-kata yang dirujuk dalam indeks

·            Mampu menemukan kata  dalam buku yang dirujuk dalam  indeks
·            Mampu menemukan informasi dengan panduan indeks

Observasi



Tes tulis
Lembar observasi


Uraian
§ Temukan secara cepat dan tepat  kata X dalam buku ....! Teman dalam satu kelompok harus menulis jumlah waktu yang diperlukan temanmu untuk menemukan kata itu!
§ Tuliskanlah informasi mengenai kata itu dalam kertas kosong yang tersedia di di kelompokmu!
2 X 40’
Stopwatch
Buku yang berindeks
Buku Teks
v  Karakter siswa yang diharapkan :        Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
Tanggung jawab ( responsibility )
Berani ( courage )









Subscribe for latest Apps and Games


0 komentar:

Posting Komentar